|

SAMBANG BERGUNA UNTUK MENYAMPAIKAN PESAN KAMTIBMAS DAN INGATKAN PROKES

POLDA MALUKU – POLRES MALUKU TENGAH,_Melaksanakan kegiatan sambang merupakan salah satu tugas yang wajib dilaksanakan secara rutin oleh setiap Bhabinkamtibmas khususnya Bhabinkamtibmas Polsek Waipia jajaran Polres Maluku Tengah yang bertujuan untuk menjalin tali silaturahmi (kemitraan) dan mencari informasi yang berkembang di masyarakat, selain untuk menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan Prokes serta untuk lebih dekat dengan warga.

Kegiatan sambang kali ini Bhabinkamtibmas Negeri Lesluru Bripka Weros Kokiroba, menyambangi warga binaannya di Negeri Lesluru, Kecamatan TNS, Kabupaten Maluku Tengah, 

Dalam kesempatan Sambang ini Bripka Eros menyampaikan beberapa pesan kamtibmas, senantiasa menjaga keakrapan di dalam keluarga ataupun dengan tetangga, agar selalu tercipta suasana yang aman di lingkungan tempat kita tinggal.  Jumat (30/04/2021)

“dan untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat tinggalnya karena keamanan dan ketertiban dilingkungan masyarakat bukan hanya dibebankan kepada aparat keamanan saja” kata Bripka Eros “

“Bhabinkamtibmas juga mengatakan dalam memasuki Adaptasi Kebiasaan Baru, untuk bersama-sama mengikuti dan membangtu Program Pemerintah dalam rangka mengikuti Protokol Kesehatan, dalam hal ini menghimbau dan menganjurkan kepada masyarakaat Negeri Layeni untuk disiplin dalam mematuhi Protokol Kesehatan dengan mempedomani #4M “Mengunakan Masker, Mencuci Tanngan, Menjaga Jarak serta Menghindari Kerumunan” kata kokiroba” 

(humasolsekwaipiapolresmalte)

#js22

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.