|

BHABINKAMTIBMAS LAKUKAN PEMBINAAN TERHADAP SEKELOMPOK PUMUDA WARGA BINAANNYA

POLDA MALUKU – POLRES MALUKU TENGAH,_ Bhabinkamtibmas adalah pengemban Polmas ( Polisi Masyarakat ) di Desa atau Kelurahan, dan Bhabinkamtibmas mempunyai fungsi sebagai berikut ; Melaksanakan kunjungan / sambang kepada masyarakat untuk mendengarkan keluhan warga masyarakat tentang permasalahan Kamtibmas dan memberikan penjelasan serta penyelesaiannya bahkan memelihara hubungan silaturahmi/persaudaraan, Membimbing dan memberikan penyuluhan dibidang Hukum serta Kamtibmas untuk meningkatkan Kesadaran Hukum serta Kamtibmas dengan menjunjung tinggi Hak Asasi Manusia (HAM), Menyebarluaskan informasi tentang kebijakan Pimpinan Polri yang berkaitan dengan Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Harkamtibmas ), Mendorong pelaksanaan siskamling dalam pengamanan lingkungan serta kegiatan masyarakat, Memberikan pelayanan Kepolisian kepada masyarakat yang memerlukan, Menggerakkan kegiatan masyarakat yang bersifat positif, Mengkoordinasikan upaya pembinaan Kamtibmas dengan Perangkat Desa/Kelurahan serta pihak-pihak terkait lainnya, Melaksanakan konsultasi, mediasi ,negosiasi, dan fasilitasi dan motivasi kepada masyarakat dalam Harkamtibmas dan pemecahan masalah kejahatan maupun sosial.

“Kali ini bertempat di Kantor Polsek Waipia, Bhabinkamtibmas Polsek Waipia Jajaran Polres Maluku Tengah Bripka Weros D. Kokiroba Membimbing dan memberikan penyuluhan dibidang Hukum serta Kamtibmas untuk meningkatkan Kesadaran Hukum serta Kamtibmas kepada Warga Masyarakat binaannya yang mengkonsumsi miras sehinga membuat gangguan kamtibmas yang mersesahkan masyarakat sekitar.” Kamis (19/04/20210)

“dalam giat tersebut Bhabinkamtibams memberikan himbauan kepada pemuda tersebut untuk tidak lagi menkonsumsi minuman keras karena dapat menggangu kamtibmas di Negeri maupun di lingkungan tempat tinggal serta kumpul- kumpul hingga larut malam dan tidak mudah percaya akan berita yang belum tentu kebenaranya / hoax, kroscek berita tersebut pada pihak terkait atau lapor kepolisian setempat. Ungkap Bhabinkamtibmas”

“sebelum mengakhiri bhabinkamtibmas mengatakan agar tidak mengandalkan miras untuk menyelesaikan masalah serta tetap menerapkan Protokol Kesehatan dalam kehidupan sehari –hari, tutupnya”

(humaspolsekwaipiapolresmalteng)

#js22

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.