|

Bhabinkamtibmas pendampingan dan pengawasan Kegiatan MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD)

POLDA MALUKU – POLRES MALUKU TENGAH,_ Bhabinkamtibmas Polsek Waipia Negeri Isu, Briptu Mario Sahertian, melaksankan pendampingan dan pengawasan Kegiatan MUSYAWARAH MASYARAKAT DESA (MMD), terkait hasil Evaluasi tentang pencegahan stanting di Negri Isu, kegiatan MMD laksanakan di Negri Isu  kecamatan TNS Kabupaten Maluku tengah Kamis (04/03/2021)

kegiatan tersebut di laksanakan dengan protokol kesehatan dengan cara mengunakan masker dan jaga jarak

Dalam sambutannya Kepala Pemerintah Negri Isu Bpk. Zeht Hommy, mengatakan sebagai umat yang percaya kita panjatkan puji dan Shukur kehadirat Tuhan yg maha kuasa atas kasih Tuhan kami semua bisa berkumpul di tempat ini dalam kegiatan Evaluasi Tentang Stanting

“saya menghimbau agar kita mendukung program stanting yg di laksanakan karena di Negri Isu tersebut masih di temukan penderita stanting, oleh karena itu peran orng tua sangat penting untuk memerangi stanting” tegasnya”

“kita tetap bersyukur kepada Tuhan yang maha esa karena masih di berikan nafas kehidupan” kata Kepala Puskesmas Layeni C LEUNUFNA/ I A.Md.Kep

“Saya menghimbau agar stanting tidak boleh lagi terjadi di Negri Isu dan saya juga mengingatkan kepada bapak ibu yg hadir di sini agar bisa mempergunakan lahan-lahan yang di miliki untuk di tanami sayur atau kacang tanah untuk mencegah stanting di Negri Isu.

Hadir dalam giat tersebut, Kepala Pemerintah Negri Isu ZETH HOMMY, Kepalapuskesmas Layeni By.C LEUNUFNA/ I A.Md.Kep, Petugas Gisi Puskemas Layeni Bidan LUSIANA SAHUREKA A.md.kep, Bidan Desa Y.LAYONO, Dosen pendamping SITI MURDANI HAUPEA.S.ST, Saniri Negri Isu, Staf Negri Isu, Bhabinkamtibmas Negri Isu BRIPTU M.SAHERTIAN, Kader kesehatan Negri Isu, Mahasiswa STIKES MALUKU HUSAPA DAN KEBIDANAN Kairatu, jumlah yang hadir kurang lebih 30 orang

“Disisi lain Bhabinkamtinmas tetap menyampaikan pesan kamtibmas dan himbauan untuk selalu patuhi protokol kesehatan kapanpun dan dimanapun kita berada guna meminimalisir penyebaran Covid-19. (humaspolsekwaipiapolresmalteng).   #js22

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.