|

Giat DDS Bhabinkamtibmas Polsek Waipia himbau kamtibmas dan Prokes

POLDA MALUKU -POLRES MALUKU TENGAH,_ Bhabinkamtibmas Polsek Waipia Polres Maluku Tengah Bripka Weros Kokiroba Tak henti hentinya lakukan DDS (Door To Door System) koordinasi dan kunjungan ke rumah warga guna menjalin persahabatan, persaudaraan dan pertemanan, cari informasi dari Masyarakat di wilayah Binaannya di Negeri Layeni Kecamatan TNS Kabupaten Maluku Tengah, Rabu (02/09/2021). siang.

Adapun maksud dan tujuan Bhabinkamtibmas guna lakukan DDS guna deteksi dini serta mengajak warga bersama sama menjaga Kamtibmas agar tercipta situasi Aman dan kondusif

Dalam kunjungan Bhabinkamtibmas di rumah warga juga menghimbau untuk tetap menerapkan Protokol Kesehatan untuk tetap gunakan Masker bila beraktifitas di luar rumah, selalu mencuci tangan, dan menjaga jarak guna terhindar dari Virus Corona (Covid 19 ) dan tetap menjaga kesehatan, senantiasa menjaga situasi yang aman kondusif.

DI Konfirmasi terpisah Kapolsek Waipia Iptu Chr. E. Titalesy mengatakan, Bhabinkamtibmas sebagai garda terdepan agar selalu bersinergi dengan mengajak warga di wilayahnya dalam menjaga situasi kamtibmas dan tetap menerapkan protokol kesehatan untuk pencegahan penyebaran covid 19″ ungkapnya”

(humaspolsekwaipiapolresmalteng)

#js22

Similar Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published.

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.