Wujudkan kamtibmas yang aman dan kondusif polsek wahai melakukan giat cipta kondisi
Polresmalteng.com_ polsek wahai giat apel Malam dalam Rangka Cipta Kondisi Personil Polsek wahai yang diambil Langsung oleh Bapak Kapolsek Wahai AKP DENNY.SANDERA,SH,S.IK Dan adapun beberapa hal yang di sampaikan antara lain :
– Situasi Kamtibmas Polsek Wahai selama 1x 12 jam dalam keadaan aman dan terkendali.
– Giat Cipta Kondisi malam ini kita Pindah tempat kegiatan oleh sebab itu di harapkan agar siapkan perlengkapan yang harus di siapkan.
– Besok ada giat Tablik akbar di Kecamatan Seram Utara Timur Kobi di Desa Waimusi jadi besok kita sama – sama untuk besok melaksanakan Pam.
– Mengenai hal perijinan usaha masyarakat agar kita nanti siapkan jangan sampai ada masyarakat mau mengurus karena dari aturan seharusnya dari kita dulu baru pengurusan administrasi lainnya di Kecamatan.
– Mengenai Lahan Pos Pol Kobi yang di tempati masih milik Masyarakat,jadi kita harus siapkan tempat untuk pembangunan baru karena bisa saja suatu saat pemiliknya mau pakai atau menggunakannya,jadi di harapkan agar rekan – rekan Kerjasamanya dalam membantu saya.
Kegiatan ini di laksanakan dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah hukum Polsek wahai Dalam Pelaksanaan kegiatan cipta kondisi kali ini petugas mengadakan pemeriksaan terhadap kendaraan bermotor roda dua maupun roda empat yang dianggap mencurigakan serta yg kasat mata melanggar peraturan lalu lintas ataupun kendaraan yang tidak dilengkapi kelengkapannya.